Berita ❯ Kota Padang
BAWASLU TEGASKAN CALEG JANGAN CURI START KAMPANYE
TVRI Sumatera Barat • Politik 08 November 2023 JAM 06:00:00 WIB
Pasca Penetapan Daftar Calon Tetap atau Dct, terdapat rentang waktu dari tanggal 4 sampai 27 november 2023 menjelang masa kampanye yang baru akan dimulai pada 28 november 2023 sampai 10 februari 2024. Untuk itu, Bawaslu Kota Padang mengimbau peserta pemilu, baik partai politik termasuk para caleg untuk tidak mencuri start kampanye sebelum jadwal yang telah ditentukan. Peserta pemilu hanya diperkenankan untuk melakukan sosialisasi dan pendidikan politik di internal parpol sesuai pasal 25 pkpu nomor 33 tahun 2018 tentang kampanye pemilu. Selama masa sosialisasi sebelum kampanye, peserta pemilu dilarang mengungkapkan citra diri, identitas, ciri-ciri khusus atau karakteristik parpol seperti menyebarkan dan memasang alat peraga kampanye apalagi memuat ajakan untuk memilih.
Wartawan : Bawaslu Kota Padang mengingatkan Partai Politik peserta pemilu termasuk para caleg untuk tidak mencu
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 Berjalan Lancar, KPU Sumbar Selenggarakan Tahapan Rekapitulasi Suara Mulai Besok
27 November 2024 JAM 21:21:00 WIB
Hasil Quick Count Pilgub Sumbar 2024, Pasangan Mahyeldi-Vasko Unggul 77,58 Persen Suara
27 November 2024 JAM 21:19:03 WIB
Sebanyak 829 Napi di Lapas Padang Ikut Salurkan Hak Pilihnya pada Pilkada Serentak 2024
27 November 2024 JAM 21:16:13 WIB