Berita ❯ Kota Padang
PASAR ULAK KARANG AKAN DIREVITASLISASI
TVRI Sumatera Barat • Pemerintahan 26 Juli 2023 JAM 06:00:00 WIB
Kondisi Pasar Ulak Karang di banding beberapa pasar satelit yang ada di kota padang sudah sangat jauh tertinggal . Melihat kondisi ini kementrian perdagang ri mengucurkan dana 3 Miliar Rupiah melaui dana alokasi khusus untuk membangun kembali Pasar Ulak Karang. Revitalisasi Pasar Ulak Karang ini akan dilakukan secara bertahap, saat ini untuk tahap awal akan dibangun satu blok .Menurut dirjen perdagang dalam negeri kementrian perdagangan ri isy karim revitalisasi pasar ulak karang ini diperkirakan akan menelan biaya Sekitar 12 Miliar Rupiah. Terkait pembagunan kembali pasar ulak karang ini ketua pedagang pasar ulak karang aye berharap revitalisasi pasar ulak karang ini berdampak terhadap meningkatnya pendapat pedagang di pasar ulak karang .
Wartawan : NURUL QALBI
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Menteri Kebudayaan RI Fadli Zon Ingin Museum PDRI di Kabupaten Limapuluh Kota Jadi Ikon Museum Sejarah di Indonesia
21 Desember 2024 JAM 19:13:36 WIB
Tingkatkan Layanan di Masa Nataru, KAI Divre II Sumbar Operasikan Stasiun Kampung Jua Padang
21 Desember 2024 JAM 19:11:41 WIB
Kapolda Sumbar Cek Kesiapan Jalan Tol di Wilayah Padang Pariaman
21 Desember 2024 JAM 19:09:57 WIB