Berita ❯ Kabupaten Kepulauan Mentawai
SATU KAPAL PENGANGKUT BBM TEDAMPAR ALAMI KEBOCORAN
TVRI Sumatera Barat • Pemerintahan 20 Juli 2023 JAM 06:00:00 WIB
Satu dari dua kapal pengangkut BBM ke Kepulauan Mentawai yang terdampar belum bisa di evakuasi. Tampak, kapal atas nama Karya Bukit Terang 07 itu, masi tersandar di berbatuan kawasan Masjid Alhakim, Kecamatan Padang Barat. Anak buah kapal atau ABK, aditya mengatakan, kapal belum bisa di evakuasi karena mengalami kebocoran, akibat di hantam gelombang dengan gesekan berbatuan di bawah kapal. Antisipasi pencemaran laut, pihak kapal telah melakukan pemindahan bahan bakar minyak yang ada di dalam kapal sudah dipindahkan ke mobil tangka. Sementara itu, agar pendistribusian bahan bakar minyak ke Kepulauan Mentawai tidak terganggu, tigas kapal karya terang 07 akan digantikan oleh kapal dari axeh singgil.
Wartawan : REDO JAYUSMAN
Editor : REDAKSI PORTAL MEDIA BARU
❝❞ Komentar Anda
Berita Lainnya
Berita Terkini Seputar Sumatera Barat
Menteri Kebudayaan RI Fadli Zon Ingin Museum PDRI di Kabupaten Limapuluh Kota Jadi Ikon Museum Sejarah di Indonesia
21 Desember 2024 JAM 19:13:36 WIB
Tingkatkan Layanan di Masa Nataru, KAI Divre II Sumbar Operasikan Stasiun Kampung Jua Padang
21 Desember 2024 JAM 19:11:41 WIB
Kapolda Sumbar Cek Kesiapan Jalan Tol di Wilayah Padang Pariaman
21 Desember 2024 JAM 19:09:57 WIB